Pada Jumat dan Sabtu, 9 dan 10 Agustus 2024, telah berlangsung kegiatan pengabdian masyarakat bertajuk “NUFI BEMA (Nurul Fikri Belajar Mengajar)” di SDN Cilubang 05, Dramaga, Bogor. Acara yang digelar selama dua hari ini dihadiri oleh 84 siswa kelas V dan VI. Pelaksanaan acara ini diinisiasi oleh BEM STT Terpadu Nurul Fikri yang berkolaborasi dengan […]
Perpustakaan STT-NF mengadakan acara pemilihan Duta Baca Kampus agar mendorong mahasiswa STT-NF untuk meningkatkan minat membaca. Acara ini bertujuan untuk mengasah kreativitas mahasiswa dalam menyampaikan ide tentang pentingnya dalam literasi dan peran perpustakaan. Tujuan dari acara ini adalah untuk mengasah kemampuan public speaking mahasiswa dalam menyampaikan gagasan tentang pentingnya perpustakaan dan budaya membaca. Selain itu, […]
E-TIME 2022 adalah kegiatan kompetisi berskala Nasional yang diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Elektro Politeknik Negeri Jakarta di ranah bidang teknik elektro dengan tujuan untuk mewadahi kreativitas mahasiswa dengan meningkatkan kualitas dan karakteristik mahasiswa dalam berkreasi. Events yang dilombakan ada beberapa yaitu, Programmable Logic Controller, Robot Mini Industrial, dan Networking. Event ini diselenggarakan di Kampus Politeknik […]