Bandung Rabu, 13 November 2024 – Sekolah Tinggi Teknologi Terpadu Nurul Fikri (STT-NF) melakukan kunjungan Benchmarking dan Seremonial Penandatangan Nota Kesepahaman di Universitas Teknologi Bandung (UTB) . Kerja sama ini resmi terjanlin dalam upaya memperkuat pengembangan teknologi dalam dunia Pendidikan. MoU ini ditandatangani langsung oleh Ketua STT-NF, Dr. Lukman Rosyidi M.T., M.M, dan Rektor UTB, […]
OKOCE Kemanusiaan bersama dengan STT Nurul Fikri bekerjasama dalam Launching Program Beasiswa Kuliah Bagi Para Penghafal Al-Quran. Kerjasama ini dilaksanakan pada Event Webinar “Peran Ekonomi Kreatif Bangkitkan Pelaku UMKM” diakhir acara, Minggu (2/5). STT Nurul Fikri kini semakin menunjukkan posisinya sebagai Kampus Beasiswa. Yang saat ini sudah bekerjasama dengan OKOCE Kemanusiaan dalam hal pemberian beasiswa […]
Kamis, 12 November 2020 STT Terpadu Nurul Fikri telah menghadiri undangan dari Program Pencegahan, Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba (P4GN) BNN Jawa Barat (BNN Kota Depok). Bertempat di Ruangan Rapat Kantor BNN Kota Depok (Jl. Merdeka No.10, Kel. Abadijaya, Kec. Sukmajaya, Kota Depok, Jawa Barat 16417). Disambut dengan Ketua BNN Kota Depok yaitu AKBP […]
Senin (24/2), di ruang 207 Kampus B STT Terpadu Nurul Fikri. STT Terpadu Nurul Fikri menandatangani MoU (Memorandum of Understanding) dengan Asia e University. MoU tersebut berkaitan dengan kerjasama di bidang Akademik. Dari pihak STT Terpadu Nurul Fikri diwakili oleh Dr. Lukman Rosyidi, M.M., M.T dan Asia e University diwakili oleh Professor Emeritus Dato’ Dr. […]