Tag: bisnis digital

Selamat dan Sukses untuk Prodi Bisnis Digital Atas Pencapaian Akreditasi “Baik”

Kabar gembira kali ini untuk Progran Studi Bisnis Digital Sekolah Tinggi Teknologi Terpadu Nurul Fikri sekaligus ucapan selamat dan sukses, setelah dilaksanakan Visitasi oleh Tim Asesor Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi, berhasil meraih Akreditasi ‘Baik’. Berdasarkan Keputusan Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) No. 1056/SK/BAN-PT/Ak.P/S/III/2023, BAN-PT menyatakan bahwa STT Terpadu Nurul Fikri mendapatkan Akreditasi “Baik” […]

Read More
jurusan baru

“Prodi Baru untuk Maju” Program Studi Bisnis Digital di Sekolah Tinggi Teknologi Terpadu Nurul Fikri.

Banyak program studi baru dibuka mengikuti tren profesi kekinian. Tujuannya supaya bisa menciptakan profesi baru sesuai perkembangan zaman dan memenuhi kebutuhan pasar. Termasuk Perguruan Tinggi Swasta STT Nurul Fikri pada tanggal 5 Oktober 2021 kemarin STT-NF telah menerima SK Ijin Pembukaan Program Studi baru Bisnis Digital dari Kemendikbudristek yang diserahkan melalui LLDIKTI IV. Program Studi […]

Read More

Sekolah Tinggi Teknologi Terpadu Nurul Fikri Menggelar Wisuda IV secara Luring dan Daring.

Sekolah Tinggi Teknologi Terpadu Nurul Fikri (STT-NF) telah menggelar Sidang Senat Terbuka Wisuda ke-IV Tahun Akademik 2020/2021 secara luring dan daring di Hotel Bumi Wiyata Depok, Kamis (9/9). Wisuda secara daring ini disiarkan virtual melalui aplikasi Zoom dan live streaming di Youtube STT-NF. Sementara dalam wisuda secara luring dilakukan prosesi dan peserta dibatasi hanya diikuti […]

Read More